Kamis, 11 Mei 2017

KAU MEMBUATKU SADAR BETAPA AKU SANGAT TAK BERDAYA TANPA DIRIMU

Kita berkenalan memang singkat.
gak butuh waktu berbulan apa lagi bertahun, tapi aku membutuhkanmu seumur hidupku

kamu membuatku tak berdaya
tanpamu aku sedih
tanpamu aku lemah
tanpamu aku tak tau arah kaki melangkah.

kamu berhasil memegang kunci dimana saat itu kamu bisa bermain-main dalam hati dan melempar kunci sesuka hatimu, tanpa harus memikirkan sakitku

Sekarang tinggallah penderitaan yg ku jalani
Sepi sendiri dalam sunyi
Rasa sakit mengalapkanku
Rasa kecewa meliarkaku
Membayangkanmu bersama orang lain

Kau tahu, lelaki bodoh itu adalah aku
Kau faham, lelaki tak tahu malu itu ialah aku
Ya, aku yg berhasil kau lukai
Yg telah berhasil kau pecundangi
Aku telah kalah sebelum merasakan sedikit kemenangan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar